Pos oleh :

dep_fisika

Tingkatkan Potensi Energi Terbarukan, Pertamina dan Geofisika FMIPA UGM Lanjutkan Kerja Sama Dua Riset Berkesinambungan

[vc_row][vc_column][vc_column_text css=””]Dalam usaha meningkatkan potensi panas bumi sebagai energi terbarukan, Pertamina Technology Development I dan Laboratorium Geofisika Fakultas MIPA UGM melanjutkan dua kerja sama riset yang saling berkaitan melalui Monthly Meeting dan Kick-Off Meeting pada Senin – Selasa, 20 – 21 Mei 2024 di Yogyakarta. Hadir dalam acara ini, Jayanti Anggraini selaku Vice President dan R. Moch. Tofan Sastranegara dari PT Pertamina Geothermal Energy (PGE), Hary Koestono, Taufiq, dan Ahmad Amiruddin perwakilan Pertamina Technology Development-I (TD-I), Dekan Fakultas MIPA UGM Prof. Kuwat Triyana, project lead Dr. Wahyudi, serta tim teknis Laboratorium Geofisika. read more

Seminar Rebon: Graphene Based Heterostructure for Spintronics Applications

[vc_row][vc_column][vc_column_text css=””]Seminar Rebon merupakan salah satu kegiatan rutin Departemen Fisika, sebagai tempat berdiskusi serta bertukar pikiran tentang riset, kajian, serta fenomena sesuai Kelompok Bidang Kajian yang ada di Fisika UGM. Pada 22 Mei 2024, Seminar Rebon mengusung tema seputar Fisika teoritik dan Komputasional dengan topik “First – principles study of electric field effect on graphene-based heterostructures for battery and spintronics application” yang dibawakan oleh Dian Putri Hastuti, Ph.D, selaku Researcher di Research Center for Emerging Computing Technologies (RCECT) National Institute of Advanced Industrial Science and Technology (AIST), Tsukuba, Japan. Kegiatan seminar kali ini diadakan secara online melalui platform Zoom Meeting dan dimoderatori langsung oleh Koordinator KBK Fisika Teoritik dan Komputasional Dr. Dwi Satya Palupi, S.Si., M.Si.  read more

Kunjungan mahasiswa UIN Maulana Malik Ibrahim ke Departemen Fisika UGM

[vc_row][vc_column][vc_column_text css=””]Hari Kamis, 16 Mei 2024 Departemen Fisika UGM Menerima Kunjungan Mahasiswa dari UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. Kegiatan ini dimulai dengan acara penyambutan dari Pihak Departemen Fisika UGM di ruang sidang 1 Departemen Fisika, kemudian dilanjutkan dengan pemaparan program studi Magister yang ada di Departemen Fisika yaitu Program studi Magister Fisika. read more

BMKG dan UI-UGM-ITB Berdikari Bangun Teknologi Olah Data Gempabumi dan Tsunami

[vc_row][vc_column][vc_column_text css=””]Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) bersama Universitas Gadjah Mada (UGM), Universitas Indonesia, serta Institut Teknologi Bandung (ITB) tengah mengembangkan suatu sistem monitoring gempabumi dan tsunami melalui riset bernama System Processing Development of InaTEWS Merah Putih sebagai implementasi IDRIP (Indonesia Disaster Resilience Initiatives Project). Dalam rangka meninjau proses riset tersebut, pihak BMKG yang terdiri dari PIU IDRIP, PPK IDRIP, dan Tim Teknis BMKG berkunjung ke Laboratorium Geofisika UGM pada Rabu (24/04). read more

Seminar Rebon: Non Seismic Geophysical Methods for Oil and Gas Activity

[vc_row][vc_column][vc_column_text]Seminar Rebon merupakan salah satu kegiatan rutin Departemen Fisika, sebagai tempat berdiskusi serta bertukar pikiran tentang riset, kajian dan fenomena sesuai Kelompok Bidang Kajian yang ada di Fisika UGM. Pada 3 April 2024, Seminar Rebon mengusung tema seputar dunia oil and gas dengan topik “Non Seismic Geophysical Methods for Oil and Gas Activity” yang dibawakan oleh Boko Nurdiyanto Suwardi, M.Si. selaku Sr. Specialist Innovation Geophysics Upstream Innovation Pertamina Hulu Energi. Kegiatan seminar kali ini dilaksanakan secara online via Zoom Meeting dan dimoderatori langsung oleh Koordinator KBK Geosains, Dr.rer.nat. Ade Anggraini, S.Si., M.T read more

Seminar Rebon: Nanophotosensitizer with Natural Bioreductants to Increase The Efficacy of Antibacterial Effects

[vc_row][vc_column][vc_column_text]Seminar Rebon merupakan salah satu kegiatan rutin Departemen Fisika, sebagai tempat berdiskusi serta bertukar pikiran tentang riset, kajian dan fenomena sesuai Kelompok Bidang Kajian yang ada di Fisika UGM. Pada 27 Maret 2024, Seminar Rebon mengusung tema seputar fisika medis dengan topik “Nanophotosensitizer with Natural Bioreductants to Increase The Efficacy of Antibacterial Effects” yang dibawakan oleh Prof. Dr. Suryani Dyah Astuti, M.Si. dari Universitas Airlangga selaku narasumber. Beliau merupakan penerima bantuan pemerintah dalam Program Matching Fund Gelombang I Tahun 2021 dengan judul program “Akselerasi Produksi dan Teaching Industri Dentolaser sebagai Upaya Peningkatan Industri Alkes dalam Negeri di Bidang Kedokteran Gigi”. Kegiatan seminar kali ini dilaksanakan secara online via Zoom Meeting dan dimoderatori langsung oleh Koordinator KBK Fisika Terapan, Prof. Dr. Mitrayana, S.Si., M.Si.  read more