Hi Phyvers!
Yuk upgrade pengetahuan dengan mengikuti Seminar Rebon, pastinya bersama pembicara yang sangat seru dan menarik. Topik Seminar Rebon kali ini adalah “Eksplorasi Kolaborasi Astrofisika Struktur Galaksi Bima Sakti Memanfaatkan Teleskop 380 cm Timau” yang akan dibawakan oleh Dr. Emanuel Sungging Mumpuni, S.Si., M.Si. (Kepala Pusat Riset Antariksa BRIN). Kegiatan ini akan diadakan secara daring pada Rabu, 29 November 2023 pukul 10.30-12.00 WIB via Zoom Meeting.
Link Zoom: http://ugm.id/SeminarRebon
Jangan sampai ketinggalan ya!
#seminar #fisika #departemenfisika #ugm #fisikaugm #fisikamaterialfungsional #fisikaterapan #fisikateori #fisikakomputasi #geosains