Selamat Hari Raya Idul Fitri 1442H

Di saat pandemi ini,
Jemari tak sempat berjabat,
Wajah tak bisa bertatap,
Untuk lisan yang tak terjaga,
Jika ada sikap yang membakar lara,
Jika ada janji yang tak tertunaikan,
dan untuk hati yang yang berprasangka,
Semoga pintu maaf masih terbuka.

 

Keluarga Besar Departemen Fisika
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Gadjah Mada

mengucapkan :

Selamat Hari Raya Idul Fitri 1442 H,
Mohon Maaf Lahir dan Bathin.

تَقَبَّلَ اللَّهُ مِنَّا وَمِنْكُمْ

 

Leave A Comment

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

*

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.